Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2019

JARINGAN KOMPUTER

Gambar
JARINGAN KOMPUTER Pengertian Jaringan Komputer Apa itu jaringan komputer ? Jaringan komputer adalah suatu sistem yang terdiri dari dua komputer atau lebih yang saling berhubungan satu dengan yang lainnya melalui media transmisi atau media komunikasi sehingga bisa saling berbagi aplikasi, data ataupun berbagi hardware komputer. Istilah jaringan komputer juga bisa diartikan sebagai suatu kumpulan beberapa terminal komunikasi yang terdiri atas dua komputer atau lebih yang saling terhubung. Tujuan dibangunnya jaringan komputer adalah supaya data atau informasi yang dibawa oleh transmitter (pengirim) bisa sampai kepada receiver (penerima) dengan tepat, cepat dan akurat. Dengan adanya jaringan komputer, penggunanya dapat berkomunikasi satu sama lain dengan mudah. Selain itu, peran dari jaringan komputer ini sangat dibutuhkan untuk mengintegrasi data antar komputer - komputer client sehingga dapat memperoleh suatu data yang relevan. 3.2. Pengertian Jaringan Komputer menuru...